Soal Fisikan SMA Kelas 11 Tentang Elastisitas Bahan Serta Pembahasannya

Berikut ini Soal Fisika SMA Kelas 11 Tentang Elastisitas Bahan dan Pembahasannya


Kumpulan Soal Fisika SMA

1. Sebatang logam panjangnya 10 m dengan luas penampang 20 mm2. Pada saat kawat tersebut menahan beban 800 N, ternyata bertambah panjang 1 cm. Berapakah nilai modulus Youngnya ?

Jawab:
Pembahasan Soal Fisika Tentang Elastisitas Bahan nomor 1

2. Sebuah pegas dalam keadaan tergantung bebas mempunyai panjang 20 cm. Pada ujung bebas digantungkan beban 400 gram hingga panjang pegas menjadi 25 cm. Jika g = 10 m/s2, berapakah konstanta pegas tersebut?

Jawab:
Pembahasan Soal Fisika Tentang Elastisitas Bahan nomor 2

3. Sebuah kawat dari baja panjangnya 3,6 m dengan diameter 2 mm dan modulus Young 2 x 1011 N/m2. Ketika dikencangkan kawat meregang 8 mm. Berapakah besarnya gaya yang diberikan?

Jawab:
Pembahasan Soal Fisika Tentang Elastisitas Bahan nomor 3

4. Dua buah pegas dengan panjang sama dan konstanta gaya masing-masing 200 N/m dan 800 N/m dirangkai. Pada ujung rangkaian digantungkan beban dengan massa 4 kg. Berapakah pertambahan panjang rangkaian pegas jika kedua pegas dirangkai secara seri dan jika dirangkai secara paralel?
Jawab:
Pembahasan Soal Fisika Tentang Elastisitas Bahan nomor 4

Pembahasan Soal Fisika Tentang Elastisitas Bahan nomor 4


5. Panjang awal sebuah pegas 50 cm. Bila benda bermassa 2 kg digantung pada ujung pegas, maka panjang pegas menjadi 60 cm. Hitunglah energi potensial pegas bila pegas ditarik 40 cm! (g = 10 ms-2)
Jawab:


Pembahasan Soal Fisika Tentang Elastisitas Bahan nomor 5

Masih bingung? baca kembali

Previous
Next Post »